Selasa, 15 November 2011

Kemampuan GPS Pelacak Mobil

GPS memiliki beberapa kemampuan, yaitu :


1.Mengetahui posisi mobil anda
2.Mengetahui kecepatan mobil anda
3.Mematikan mesin mobil dari jarak jauh melalui Via SMS atau WEB
4.Mendengarkan pembicaraan dalam mobil
5.Melihat rute perjalanan yang telah dilalui selama 30 hari

Manfaat GPS Pelacak Mobil !!!


  • Meningkatkan keamanan dan kenyamanan kendaraan / mobil anda , termasuk dari resiko pencurian
  • Pemilik kendaraan / mobil dapat secara langsung memonitor posisi kendaraan / mobil anda kapanpun dan dimanapun.
  • Mengurangi resiko penyalahgunaan mobil anda.
  • Mengurangi biaya operasional mobil anda.
  • Meningkatkan produktifitas mobil anda.
  • Memudahkan komunikasi antara pemilik mobil dengan pengendaraan mobil.

GPS Pelacak Mobil Merupakan Perlengkapan penting bagi mobil anda !!!


Mobil selain sebagai fungsi utamanya yaitu sebagai alat angkut manusia, macam – macam aksesoris yang terpasang pada mobil itu sendiri merupakan perlengkapan yang saling mendukung. Di jaman modern ini dunia otomotif  berkembang begitu cepat. Berbagai merk dan jenis mobil ada di pasaran. Tentu saja perlengkapan  / aksesoris juga ikut bertambah dan berkembang  menyesuaikan dengan jenis-jenis mobil yang keluar di pasaran.
Ada berbagai jenis aksesoris kendaraan yang menunjang fungsi utama mobil. Misalnya : ,
  • Alarm sebagai pengaman mobil.
  • AC tambahan untuk kenyamanan pengemudi dan penumpang
  • Audio system untuk kenyamanan berkendara
  • GPS Mobil sebagai alat bantu navigasi agar tidak tersesat
  • dan perangkat lain yang fungsional untuk mobil.
Berkaitan  dengan aksesoris penting, GPS Pelacak Mobil adalah  salah satu pengembangan dari sistem GPS navigasi dan komunikasi. Di dunia otomotif, penggabungan tersebut diterapkan salah satunya sebagai sistem pelacak kendaraan baik mobil, motor, maupun kendaraan lainnya.
GPS Pelacak Mobil merupakan salah satu aksesoris kendaraan / mobil pribadi yang termasuk dalam perangkat untuk keamanan, jadi sangat layak dan penting untuk diaplikasikan pada mobil / kendaraan anda.



Cara Kerja GPS Pelacak Mobil




-          Teknologi GPS Pelacak Mobil memanfaatkan sinyal satelit GPS (Global Positioning System) dan sinyal GSM (Global System for Mobile Communication, yaitu sinyal yang digunakan oleh operator telepon selluler). Alat GPS Pelacak Mobil yang di pasang pada mobil anda mempunyai kartu perdana / chip telepon selluler yang dapat anda beli di counter – counter HP. Setelah kartu perdana dibeli, registrasikan kartu perdana tersebut lalu anda pasang kartu tersebut di alat GPS (jangan lupa menyimpan atau mencatat nomor kartu yang terpasang di alat GPS tadi di ponsel  pribadi anda atau di catatan anda)
-          Setiap menu sms perintah GPS Tracking yang anda ketik dari ponsel anda, kemudian kirimkan perintah tersebut  ke nomor yang terpasang di alat GPS anda. Lalu alat GPS akan menentukan posisi kordinat mobil anda, dan  alat GPS anda akan mengirim info koordinat tersebut ke ponsel anda melalui sms, lalu anda akan mengetahui posisi kordinat mobil anda. Anda dapat meng-klik langsung dari HP anda link dari koordinat tersebut, dan gambar peta dimana posisi mobil anda akan segera muncul di hp anda (tetapi HP anda pada saat itu harus support / terhubung ke internet). Atau anda juga dapat juga melihat peta tersebut melalui komputer/ laptop yang sudah terhubung internet, dengan cara anda catat titik kordinatnya. Buka Google terlebih dahulu, kemudian pilih menu MAPS, masukkan kordinatnya lalu tekan Enter. Dan peta posisi mobil anda akan segera muncul pada computer anda secara cepat dan tepat.

Manfaat jika memasang alat GPS pada Mobil anda !!!


Jika anda memasang GPS pelacak Mobil pada mobil anda, anda akan mendapatkan beberpa keuntungan dan manfaat yaitu :

1.      Keamanan dan kenyamanan :
Anda dapat mengandalkan pada GPS Pelacak Mobil ini untuk keamanan dan kenyamanan  kendaraan anda. Jangan sampai menunggu hal -hal yang buruk dan tidak diinginkan oleh anda  terjadi, dan akhirnay anda menyesal kemudian. Hal- hal buruk itu bisa saja seperti kehilangan atau kemalingan mobil, mobil di gadaikan  orang, penyalahgunaan mobil, atau hal – hal lain yang dapat merugikan anda.
2.      Mencegah, mengurangi, dan menghindari  kecurangan dan penipuan oleh Pelanggan , Karyawan  atau Mitra bisnis anda agar anda dapat mengetahui Karyawan / mita kerja atau Pelanggan anda yang anda percaya selama ini benar-benar jujur atau tidak. Agar mobil tersebut dapat dikontrol oleh anda pada saat mobil anda dipakai orang lain, dan dapat dipergunakan secara benar dan baik.
3.      Mencegah adanya pengiriman dari pihak ketiga yang tentu saja dapat merugikan anda.
4.      Anda dapat menjadikan dan membentuk karyawan yang Disiplin, jujur dan dapat dipercaya dalam bekerja.
5.      Meningkatkan tingkat keamanan kenyamanan pada karyawan, kendaraan dan barang / produk anda.
6.      Dapat mengurangi Biaya Operasional anda.
7.      Meningkatkan produktifitas kerja di lapangan dan menghasilkan pekerjaan dapat diselesaikan secara lebih cepat dan tepat .

Kompas Magnetic Pada GPS Pelacak Mobil !!!



-          Alat GPS mempunyai kompas elektronik di dalamnya, tetapi akan lebih praktis dan cepat jika kita menggunakan kompas magnetic / kompas kaca spion di dalam mobil.
-          Kegunanya adalah jika kita tersesat, dan kita dapat mengidentifikasinya harus ke arah mana kita menuju, maka kompas tsb akan cukup membantu kita ke arah yg dituju (macro help).
-          Alat GPS memberikan bantuan informasi track, menunjukkan apakah kita hanya berputar-putar di suatu tempat ataukah membuat garis yang relatif lurus ke tujuan tersebut (micro help).
-          Yang lainnya adalah fun dan enjoy dalam bernavigasi, karena jika tidak, yang ada adalah pemilik mobil mengalami frustasi dan mengomel – mgomel karena masalah yang terjadi pada travelnya.

Kegunaan GPS Peacak Mobil !!!


GPS Pelacak mobil ini digunanakan untuk :
  • Melacak, Memantau, Mengontrol mobil anda secara real time 1 x 24 jam
  • Dpadat menyimpanan histori pergerakan kendaraan pada hari – hari sebelumnya.
Sehingga GPS Pelacak Mobil ini dapat mengatasi masalah – masalah syang terjadi pada mobil anda seperti :
·         Pencurian dan penyalahgunaan pada mobil.
·         Penipuan terhadap perusahaan, mobil atau kendaraan roda 4 lainnya tidak dipergunakan sesuai dengan perjanjian.
·         Sulit melacak dan mengetahui dimana keberadaan posisi mobil atau kendaraan roda 4 lainnya.
·         Sulit menghubungi pengemudi kendaraan dan tidak dapat melacak / menegtahui dimana posisi keberadaannya.
·         Tidak dapat memantau mobil / kendaraan yang lain (seperti truk, bus, taxi, alat berat) dan proses distribusi barang pada perusahaan.
·         Untuk melakukan pemantauan mobil / kendaraan yang lain secara real time 30 x 24 jam. Memerlukan biaya yang tinggi per-bulannya.